Hadiah Nobel Obama untuk Haiti
Sabtu, 13 Maret 2010 – 06:27 WIB

Hadiah Nobel Obama untuk Haiti
Obama sendiri terkejut atas penghargaan tersebut dan sejumlah ajudan mengungkapkan, saat itu juga, dia menyatakan akan menyumbangkan uang hadiah itu.
Baca Juga:
Fisher House akan membantu membangun tiga rumah di Rumah Sakit Angkatan Laut di Bethesda dan Pangkalan Udara Dover, tempat dimana jasad warga Amerika yang meninggal diterbangkan pulang. "Ini tugas yang perlu segara dilakukan untuk menghormati orang-orang yang berjasa bagi negaranya," ujar Direktur Yayasan Fisher House Kenneth Fisher kepada Associated Press.
Sumbangan untuk Haiti akan digunakan untuk proyek rekonstruksi yang digagas oleh mantan presiden Bill Clinton dan George W Bush. Saat ini AS berperan aktif dalam proyek pembangunan kembali Haiti pasca gempa yang menewaskan 200 ribu orang.
Selain itu, Obama juga berencana menyalurkan USD 125 ribu kepada organisasi yang membantu anak-anak agar bisa tetap sekolah, College Summit. Organisasi nirlaba tersebut bekerja untuk memberikan beasiswa kepada murid sekolah dasar dan menengah untuk bisa mengenyam pendidikan hingga perguruan tinggi.
WASHINGTON- Presiden Barack Obama berencana menyumbangkan hadiah Nobel senilai USD 1,4 juta (Rp 12 miliar) untuk para murid, keluarga veteran, dan
BERITA TERKAIT
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi