Hadir di Lampung, Midea Buka Proshop Pertama di Indonesia

"Midea Proshop menyajikan beragam produk unggulan pendingin udara, mulai dari pasar rumah tangga hingga komersial seperti kebutuhan kantor, restaurant hingga kebutuhan hotel," kata Beni.
Kualitas dan inovasi menjadi fokus utama Midea, dan pelanggan dapat yakin bahwa setiap produk yang mereka pilih di Midea Proshop dirancang untuk memberikan kinerja optimal dan keandalan jangka panjang.
Sebagai bagian dari perayaan grand opening, Midea Proshop menawarkan berbagai penawaran dan promosi spesial. Pelanggan yang berkunjung selama periode Grand Opening dapat menikmati diskon menarik, hadiah eksklusif, dan berbagai keuntungan lainnya.
"Ini merupakan kesempatan sempurna untuk memperbarui peralatan rumah dengan teknologi terbaru dengan harga yang sangat menarik," ujarnya.
Midea Proshop tidak hanya menawarkan produk berkualitas tinggi, tetapi juga memberikan dukungan pelanggan yang luar biasa.
"Tim ahli kami siap membantu pelanggan dalam memilih produk yang sesuai dengan kebutuhan, memberikan informasi mendalam tentang fitur, dan keunggulan teknologi Midea, serta memberikan layanan purna jual yang responsif," katanya. (rhs/jpnn)
Sebagai bagian dari perayaan grand opening di Lampung, Midea Proshop menawarkan berbagai penawaran dan promosi spesial.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- Rayakan Ramadan 2025, Midea Gelar Promo Super Berkah
- Midea Meresmikan Direct Service Center di Bekasi
- Bea Cukai Tindak Rokok Ilegal Senilai Rp 5,4 Miliar di Lampung hingga Awal Februari 2025
- Midea Meluncurkan Air Cooler Terbaru, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
- Oknum Kadus Pelaku Penganiayaan yang Menewaskan Remaja di Lampung Selatan Ditangkap
- Gempa M 5,2 Terjadi di Pesisir Barat Lampung, Tidak Berpotensi Tsunami