Hadiri Peluncuran Koperasi KTNM, Fadel Muhammad Sampaikan Sejumlah Harapan
Rabu, 01 Mei 2024 – 06:07 WIB
Jika pupuk ini memang bagus dan cocok di Gorontalo, maka wacana investasi dari investor untuk membuat pabrik pupuk bisa terealisasi.
"Saya harap semua ini akan berhasil di Kabupaten Gorontalo. Setelah itu akan merambah ke kabupaten lain di Gorontalo dan bisa naik level menjadi program nasional," harapnya.
Sebagai informasi, acara ini juga dihadiri perwakilan Bank SulutGo, BRI, para camat, lurah, OPD, para penyuluh pertanian, dan para petani sekitar. (mrk/jpnn)
Wakil Ketua MPR Fadel Muhammad menyampaikan sejumlah harapan saat menghadiri peluncuran Koperasi KTNM di Desa Labahu, Kecamatan Tibawa, Kabupaten Gorontalo
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Bagaimana Cara Daftar Brigade Swasembada Pangan? Ini Penjelasan Kepala BPPSDMP Kementan
- Waka MPR Lakukan Uji Coba Makan Bergizi Gratis di Donggala
- Rapat Bareng Kepala Baratin, Anggota Komisi IV Singgung Pengawasan Berbasis AI
- Eddy Soeparno Dukung Diplomasi Prabowo Membangun Kolaborasi Global Hadapi Krisis Iklim
- Petani Temanggung Mantap Dukung Agus Nadia: Programnya Paling Kongkret
- Petani Sambut Penyederhanaan Distribusi Pupuk Subsidi Pemerintah