Hadiri Penyatuan Tanah dan Air, Bamsoet Ajak Masyarakat Dukung Pembangunan IKN
Senin, 14 Maret 2022 – 16:36 WIB
Wakil Ketua Umum Partai Golkar ini menambahkan, selain membawa tanah dan air, para gubernur menanam pohon khas wilayah masing-masing.
Presiden Jokowi menanam pohon meranti merah, sedangkan Iriana kamper.
"Penyatuan tanah, air, dan penanaman pohon khas dari 34 provinsi di lokasi pembangunan IKN melambangkan kebinekaan dan persatuan tanah air, ungkapnya.
Pembangunan IKN Nusantara mendapatkan dukungan dari seluruh pemerintah daerah.
''Mari, bersama kita dukung dan sukseskan cita-cita besar yang segera dimulai, yaitu pembangunan Ibu Kota Nusantara," pungkas Bamsoet. (mrk/jpnn)
Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengajak seluruh elemen bangsa untuk mendukung pembangunan IKN Nusantara di Kaltim
Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi
BERITA TERKAIT
- Waka MPR Lakukan Uji Coba Makan Bergizi Gratis di Donggala
- Eddy Soeparno Dukung Diplomasi Prabowo Membangun Kolaborasi Global Hadapi Krisis Iklim
- MPR & ILUNI FHUI Gelar Justisia Half Marathon, Plt Sekjen Siti Fauziah Sampaikan Ini
- Ahmad Muzani Ingatkan Warga Jaga Persatuan & Kesatuan Menjelang Pilkada 2024
- Pesan Wakil Ketua MPR Edhie Baskoro Yudhoyono ke Generasi Muda, Ada 3 Poin Penting
- Peringati HKN 2024, Ibas Ajak Masyarakat Dukung dan Kawal Reformasi Kesehatan