Hadirkan Diorama, Crayon Shinchan X Tahilalats Berkolaborasi dengan Nippon Paint

Nurfadli menambahkan, hadirnya Nippon Paint tidak hanya menyediakan pilihan warna yang tak terbatas tetapi juga berkualitas dengan tingkat akurasi dan konsisten yang tinggi, sangat membantu team creator mewujudkan diorama “Kasukabe City” ini.
Untuk event kolaborasi ini, Nippon Paint mendonasikan 2.930 Liter cat. Ada sekitar 23 warna yang diaplikasian di dalam instalasi karya, 5 di antaranya yaitu: Shenanigan NP BGG 1652 A, Blue Jive NP BGG 1573 P, Yellow Necklace NP YO 1140 P, Sweet Kiwi NP BGG 1650 P, dan Crimson Tide NP R 1310 D.
“Melalui kolaborasi ini, kami berharap dapat terus memberikan kontribusi dalam membangkitkan industri kreatif berkelanjutan di Indonesia. Kami sangat mengapresiasi kerja sama yang dilakukan Crayon Shinchan dan Tahilalats untuk menciptakan pameran yang berkualitas, semoga ini akan menjadi inspirasi industri kreatif lainnya di Indonesia,” sebut Mark Liew.(chi/jpnn)
Crayon Shinchan X Tahilalats bekerja sama dengan Nippon Paint untuk pengaplikasian warna pada diorama ini.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
- Nippon Paint Percantik Tampilan Ratusan Gerobak UMKM
- Optimalkan Peran Masjid, Nippon Paint Gandeng Masyarakat Ekonomi Syariah
- Perkuat Pangsa Pasar, Nippon Paint Luncurkan V-tech MS Sealant–Best in Class
- Nippon Paint Ciptakan Atmosfer Rumah yang Lebih Bermakna Lewat Trend Beyond Colours
- Nippon Paint Percantik Vihara Sobhita Tridharma Cisauk
- Juara AYDA Awards 2024/25 Siap Wakili Indonesia di Tokyo