Hadirkan Proteksi yang Terjangkau di Kala Pandemi, AIA Gandeng Gojek
Selasa, 24 November 2020 – 19:33 WIB

PT AIA Financial (logo). Foto dok AIA
"Program ini menawarkan premi yang sangat terjangkau untuk mendapatkan perlindungan 4 orang sekaligus yakni mulai dari Rp1 juta per bulan," jelasnya.
Selain itu AIA juga menawarkan program AIA Share The Love yakni perlindungan jiwa berkonsep buy one get one free, di mana nasabah bisa memiliki perlindungan jiwa dengan uang pertanggungan hingga Rp50 juta serta dapat memberikan satu perlindungan untuk orang tercinta secara gratis.
Produk ini dapat diperoleh dengan premi yang sangat terjangkau, yaitu Rp50 ribu.
Kolaborasi ini merupakan upaya bersama dari AIA dan Gojek untuk meningkatkan digitalisasi di industri asuransi jiwa di Indonesia.(chi/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Kolaborasi AIA dengan Gojek diwujudkan untuk meningkatkan penetrasi asuransi dan menjangkau seluas-luasnya masyarakat di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Sukses Bangun Inovasi, Tugu Insurance Sabet Penghargaan Bergengsi
- JRP Insurance Beri Santunan untuk Keluarga Korban yang Terseret Ombak di Parangtritis
- Asuransi Kitabisa Raih Penghargaan dari OJK
- 44 Mitra Ojol di Jateng Kaget Cuma Dapat BHR Rp 50 Ribu
- KAI Logistik Fasilitasi Pengiriman Sepeda Motor dengan Perlindungan Asuransi
- Mengenal Cara Kerja Asuransi Kesehatan, Silakan Disimak