Haduh, Launching Bandara Baru Molor Lagi
jpnn.com - Rencana Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur mengagendakan soft launching Bandara Samarinda Baru (BSB), Selasa (10/1) mendatang bakal terganjal.
Pasalnya, Kementerian Perhubungan (Kemenhub) belum memberikan lampu hijau.
Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Kaltim, Salman Lumoindong mengatakan, pengajuan kepada kementerian sudah dilayangkan.
Bahkan Dishub beserta jajaran Bandara Temindung pernah berbicara dengan pihak Kemenhub agar bisa me-launching.
“Waktu itu disampaikan hal-hal yang perlu disiapkan seperti keamanan. Kemudian kami sampaikan progres terakhir serta target penyelesaian, selanjutnya tinggal dari kementerian,” ungkapnya.
Progres terakhir saat ini adalah pengerjaan landasan pacu atau runway serta penanganan kondisi longsoran di sekitarnya.
Pasalnya, di sisi kanan dan kiri runway masih berpotensi terjadi longsoran.
Nah, untuk runway justru lepas target. Semula, Pemprov menargetkan rampung 1.250 meter.
Rencana Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur mengagendakan soft launching Bandara Samarinda Baru (BSB), Selasa (10/1) mendatang
- Gubernur Luthfi Dorong Peningkatan Pelayanan RSUD Moewardi Surakarta
- Pemprov Jateng Buka Pelatihan Pemandu Pendaki Gunung
- Jumlah PPPK Bertambah, Anggaran Gaji & Tunjangan Pegawai Melonjak, Dampaknya ke TPP
- Pengangkatan PPPK 2024, Wali Kota: Berkemas-kemas Melihat Anggaran yang Pas
- PLN Segera Pulihkan Suplai Listrik yang Terganggu Akibat Banjir di Grobogan
- Innalillahi, 7 Penambang Emas Ilegal Tewas Tertimbun Longsor