Hakim Minta Pengacara Djoko Selektif Ajukan Saksi
Selasa, 14 Mei 2013 – 16:28 WIB
Juniver Girsang, Penasehat Hukum Djoko, mengatakan bahwa pihaknya sependapat jika saksi-saksi yang dihadirkan sesuai dengan dakwaan. "Dalam catatan kami saksi untuk Simulator hampir 152 orang," kata Juniver pada persidangan itu.
Baca Juga:
JPU KPK, Pulung Rinandoro, mengatakan bahwa pihaknya tidak akan memanggil semua saksi. "Saksi yang kami panggil itu sejumlah 30 orang," katanya pada persidangan itu.
Untuk persidangan pemeriksaan saksi pekan depan, JPU KPK akan menghadirkan lima saksi terlebih dahulu. "Tapi namanya nanti akan kami beritahu kepada Tim Penasehat Hukum paling tidak besok atau lusa," ujar dia. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Majelis Hakim Tipikor Jakarta mengingatkan agar Jaksa Penuntut Umum tidak menghadirkan saksi-saksi yang tak sistematis dalam perkara dugaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Keluarga Siswa SMK yang Tewas Ditembak Polisi Mengadu ke Polda Jateng
- 8 Rekomendasi IAGL–ITB untuk Kemandirian Energi & Minerba, Dany Amrul Dorong Peran Kampus
- BPBD Minta Warga yang Terdampak Pergerakan Tanah di Cianjur Segera Mengungsi
- BKKBN Sebut Program PASTI Telah Beri Manfaat Bagi 17.200 Peserta
- KAI Properti & Rumah BUMN Hadirkan Pelatihan Kewirausahaan untuk Guru di Malang
- BMKG Keluarkan Peringatan Dini Potensi Hujan, Masyarakat Diimbau Waspada