Hakim Prancis Cari Bukti Kasus Arafat
Kamis, 06 September 2012 – 05:25 WIB
Komite Investigasi Pembunuhan Arafat di Palestina pun menyambut positif rencana kedatangan tim hakim dari Prancis. "Kami menyambut komite Prancis yang dibentuk untuk menyelidiki kematian mantan Presiden Arafat," ujar Tawfiq Tirawi, kepala Komite Investigasi Palestina. Tim tersebut akan melibatkan ahli forensik untuk melakukan uji laboratorium.
Sebelumnya, sejumlah pakar radiologi dari Rumah Sakit Lausanne University, Swiss, juga berencana berkunjung ke Ramallah. Mereka membawa misi untuk menemukan fakta dan membicarakan kemungkinan penggalian makam Arafat. (BBC/RTR/cak/dwi)
PARIS - Setelah pekan lalu memerintahkan investigasi atas kasus dugaan pembunuhan terhadap mantan pemimpin Palestina almarhum Yasser Arafat, pemerintah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jaga Demokrasi, 60 Universitas Jerman Angkat Kaki dari X
- Ukraina & Suriah Perkuat Hubungan Diplomasi Kemanusiaan di Tengah Invasi Rusia
- Gencatan Senjata Tak Berpengaruh, Tentara Israel Tetap Lakukan Pelanggaran di Lebanon
- Arab Saudi Janjikan Pelayanan Kelas Dunia untuk Jemaah Haji & Umrah
- Korsel Diguncang Skandal Politik, Korut Pamer Rudal Hipersonik
- Jerman dan Amerika Diguncang Aksi Teror, Prancis Panik