'Halal Expo' Menjawab Kebutuhan Produk dan Layanan Halal di Australia
Senin, 04 April 2016 – 12:32 WIB

'Halal Expo' Menjawab Kebutuhan Produk dan Layanan Halal di Australia
Pihak penyelenggara menyayangkan kejadian tersebut, karena kelompok yang bertikai bukanlah berasal dari komunitas Muslim.
"Acara ini murni sebagai acara keluarga, untuk melihat produk-produk halal terbaru apa yang tersedia," kata Syed.
"Justru lewat acara ini warga bisa saling mengenal satu sama lain, menciptakan harmoni," ujarnya yang mengaku jika acara Halal Expo telah mendapat dukungan dari Walikota Melbourne dan Menteri Perdagangan negara bagian Victoria.
Halal Expo juga menampilkan permainan bagi anak-anak. Foto: Erwin Renaldi.
Berdasarkan data statistik, dua persen dari jumlah penduduk Australia menganut agama Islam. Jumlahnya mungkin sedikit, tetapi menjadi bukti adanya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya