Hamdalah, Bupati Sujadi Sudah Sembuh
Rabu, 30 Juni 2021 – 22:45 WIB
“Sebagai garda terdepan, tak sedikit tenaga medis yang sudah terpapar. Mudah-mudahan ini bagian dari pengabdian kita pada bangsa dan negara serta ibadah kepada Allah SWT,” tandasnya.
Sementara Kepala. Dinas Kesehatan Pringsewu dr. Ulinoha mengatakan, Bupati Sujadi sudah dinyatakan sembuh.
Baca Juga: Bripka SP Ditangkap di Indekos, Kasusnya Bikin Malu Polri
“Setelah selesai menjalani isolasi di RSUD Pringsewu, dinyatakan sembuh. Pak bupati dapat pulang ke rumah,” jelasnya. (sag/ais/radarlampung)
Bupati Pringsewu Sujadi Saddat dinyatakan sembuh setelah selesai menjalani isolasi di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Pringsewu, Lampung.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Kawanan Gajah Liar Masuk Permukiman & Merusak 7 Rumah Warga di Tanggamus Lampung
- Harimau Sumatra Terekam Kamera di Pesisir Barat Lampung, Melintas Dekat Kandang Jebak
- Gedung Layanan RS Bhayangkara Ruwa Jurai Diresmikan, Ini Pesan Kapolda Lampung
- Harimau Sumatra Memangsa Ternak Milik Warga di Pesisir Barat Lampung
- KKP Menggagalkan Penyelundupan 52 Ribu Benih Lobster Setara Rp 7,8 Miliar di Lampung
- Tokoh Lampung Dukung Polisi Menegakkan Keadilan di Tengah Masyarakat