Hamil Anak ke-3, Shireen Sungkar Makin Getol Berbisnis Kue
Senin, 16 Oktober 2017 – 14:40 WIB
Shireen juga sudah siap untuk lebih aktif wara wiri Jakarta, Bogor dan Puncak untuk memantau terus perkembangan bisnisnya itu.
“Iya, intinya kalau bisnis itu mesti fokus. Saya selalu meluangkan waktu lebih banyak untuk bisnis saya ini. Dan saya sangat menikmatinya,” tandasnya.(mg7/jpnn)
Meski tengah hamil anak ketiga, semangat Shireen Sungkar untuk mengembangkan bisnis kue kekiniannya. Buktinya dia membuka kembali toko kue kekinian di Puncak.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Hukuman Ammar Zoni Diperberat, Shireen: Qadarullah
- Sinetron Dirinya sebelum Berhijab Tayang Ulang, Shireen Sungkar Bilang Begini
- Teuku Wisnu Ingin Fashion Show Malang Strudel Jadi Event Tahunan
- Konon Teuku Wisnu Jadi Mak Comblang Irish Bella dan Haldy Sabri
- Brand Busana Muslim Ini Buka Store di Gandaria City, Teuku Wisnu: Produk Makhtab Memang Bagus
- Teuku Wisnu Harap Inovasi Terbaru Pariwisata Kota Batu Bikin Betah Wisatawan