Hamil Anak Kelima, Zaskia Mecca Sempat Ingin Menggugurkan Kandungannya
Minggu, 31 Mei 2020 – 14:02 WIB

Zaskia Adya Mecca. Foto dok jpnn.com
“Dokter ku bilang, enggak mau gugurin,” ungkapnya.
Kini pasangan yang sudah menikah selama 11 tahun ini tengah bahagia menantikan kehadiran calon anaknya yang kelima.
"Alhamdulillah, banyak yang ngedoain, terima kasih," ucapnya.(chi/jpnn)
Zaskia Adya Mecca bahkan sudah pergi ke dokter dan meminta untuk mengugurkan bayi yang dia kandung.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Bintangi Film La Tahzan, Ariel Tatum Bercerita Begini
- Tantangan Refal Hady Perankan Daku dalam Film Cinta Tak Pernah Tepat Waktu
- Film Gowok Kamasutra Jawa Tayang Perdana di International Film Festival Rotterdam
- Haykal Kamil Ungkap Kronologi Plafon Rumah Orang Tuanya yang Ambruk
- Detik-Detik Mbak ZA Melahirkan di Toilet, Bayi yang Menangis Langsung Dibekap, Innalillahi
- Zaskia Adya Mecca Ungkap Kondisi Anaknya yang Dirawat di Rumah Sakit