Hamilton Hebat, Webber Dahsyat
Senin, 18 April 2011 – 07:07 WIB

Hamilton Hebat, Webber Dahsyat
yang berada di pole position, langsung "ditelan" pasangan McLaren di tikungan pertama. Jenson Button memimpin, Hamilton kedua.
Baca Juga:
Apakah itu berarti McLaren bakal menang mudah? Tidak! Button membuat kesalahan saat pit stop pertama, sempat masuk ke kotak Red Bull sebelum "sadar diri" dan menuju kotak McLaren. Gara-gara itu, Vettel kembali menyalipnya.
Di lintasan, Nico Rosberg (Mercedes GP) sempat memimpin meyakinkan. Tapi kemudian peta kekuatan kembali berubah di tengah lomba.
Vettel dan duo Ferrari (Fernando Alonso dan Felipe Massa) hanya melakukan dua kali stop. Alhasil, di tengah lomba, sepertinya mereka yang mendapat keuntungan.
SHANGHAI - Terima kasih regulasi baru 2011, Grand Prix Tiongkok jadi berlangsung sangat seru. Balapan 56 putaran di Sirkuit Shanghai itu benar-benar
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan