Hamilton Tidak Tersaingi di Latihan GP Malaysia
Sabtu, 24 Maret 2012 – 12:43 WIB

Hamilton Tidak Tersaingi di Latihan GP Malaysia
Vettel berharap, andai gagal mencuri pole, pihaknya bisa bersaing dengan McLaren saat lomba berlangsung. Seperti yang terjadi di Australia, ketika dia berhasil finis di urutan kedua.
"Saya kira kami lebih dekat (ke McLaren) dalam hal long run. Jadi kita lihat saja nanti apa yang bisa kita lakukan," lanjutnya.
Bagi penggemar Ferrari, babak latihan kemarin kembali memberi perasaan khawatir. Fernando Alonso hanya mampu meraih urutan tujuh, sedangkan Felipe Massa terseok di urutan 17. Padahal, di Malaysia, Ferrari mendatangkan sasis baru khusus untuk Massa, agar pembalap Brazil itu merasa lebih nyaman.
Sebagai tamparan tambahan, catatan waktu Alonso dikalahkan oleh pembalap muda Australia, Daniel Ricciardo. Dia di urutan enam dengan mobil Toro Rosso-Ferrari. Berarti, Ricciardo-lah pemakai mesin Ferrari tercepat di Sepang kemarin!
SEPANG - Sukses meraih pole tapi gagal meraih kemenangan di Australia mungkin membakar ambisi Lewis Hamilton di Grand Prix Malaysia. Dalam
BERITA TERKAIT
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025
- Sudirman Cup 2025: Ini Target dari Menpora Dito Ariotedjo