Hanafi Rais Mundur dari DPR, Inikah Nama Calon Penggantinya?
Jumat, 08 Mei 2020 – 23:32 WIB
Said berharap proses PAW Hanafi dapat berjalan sesuai aturan dan tidak diwarnai praktik suap. “Calon atas nama Yuni Astuti hanya bisa digantikan calon lain yang menempati ranking berikutnya, jika terbukti tidak lagi menjadi anggota PAN. Sepanjang dia masih tercatat sebagai kader, tidak ada alasan bagi PAN menggantinya," katanya.(gir/jpnn)
Wakil Ketua PAN Hanafi Rais telah melayangkan surat pengunduran diri dari kepengurusan partainya dan DPR.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Perlu Berhati-hati soal Penghapusan Utang UMKM
- Saleh PAN Bersyukur MK Hapus Presidential Threshold, Singgung Capres-Cawapres
- F-PAN Apresiasi Keberhasilan Pemerintah Mengatasi 10 Tantangan Ekonomi di 2024
- PPN 12 Persen untuk Barang Mewah Bukti Prabowo Melindungi Kepentingan Rakyat Kecil
- Mendes Yandri Optimistis Target Ketahanan Pangan Tercapai Berkat Dukungan Stakeholder
- HPP Gabah dan Jagung Naik, Saleh: Ini Bukti Kecintaan Prabowo kepada Petani