Hanura Belum Bersikap Soal Kenaikan BBM
Rabu, 01 Mei 2013 – 07:21 WIB

Hanura Belum Bersikap Soal Kenaikan BBM
Saleh enggan berkomentar saat disinggung apakah pemberian kompensasi jika harga BBM naik akan menguntungkan citra Partai Demokrat. Dia menyerahkan hal itu kepada masyarakat. "Ya biar masyarakat yang menilai," ucap dia.
Baca Juga:
Pria yang duduk di Komisi V DPR tersebut menilai kenaikan BBM menjadi isu politik yang tidak ada habisnya. Itu disebabkan sikap pemerintah yang tidak tegas dan ragu dalam mengambil keputusan.
Ketidaktegasan itu kata Saleh, terlihat pada saat adanya rencana membuat harga premium menjadi dua harga. Namun sekarang justru idenya berbeda yaitu menaikan harga tanpa ada perbedaan. "Akibat dari ketidaktegasan ini maka banyak pihak mencoba menarik keuntungan dari situasi ini," pungkasnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Fraksi Partai Hanura mengaku belum memutuskan sikap terkait kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi. Ada dua alasan yang menjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Seorang Pendaki Ditemukan Meninggal di Gunung Merbabu, Menhut: Utamakan Keselamatan
- Jaga Ekosistem Laut, PIS Tanam 3.000 Bibit Lamun di Teluk Bakau
- Eks Sesmilpres Sebut KKB Sudah Menyerang Wibawa Negara
- Buruh Jogja Gelar Aksi Besar-besar Peringati May Day, Ini Tuntutannya
- Program Prabowo Disebut Bisa Ubah Nasib Rakyat, 8 Juta Lapangan Kerja Bakal Tercipta
- Minta Wartawan Keluar Saat Acara Danantara, Prabowo: Tertutup, Saya Banyak Menegur Direksi