Hanura Berulang Tahun, Wiranto Bagi 10 Ribu Tiket KRL
Kamis, 20 Desember 2012 – 19:10 WIB

Hanura Berulang Tahun, Wiranto Bagi 10 Ribu Tiket KRL
"Saya berharap ke depannya kondisi ini bisa diperbaiki. Dan saya yakin dengan komitmen PT. KAI yang akan terus memperbaiki sarana dan prasarana yang ada," kata Wiranto.
Wiranto juga berharap dengan bertambahnya usia partai yang didirikannya itu, para kadernya dapat terus bekerja untuk rakyat seperti slogan Hanura. "Ya seperti slogan kami dari rakyat oleh rakyat untuk rakyat," pungkasnya. (jpnn)
JAKARTA – Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) punya cara lain memperingati hari jadinya. Bersama anggota DPR dan DPRD dari Fraksi Hanura, Ketua
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- HNW Usulkan ke Prabowo Terbitkan Keppres yang Tetapkan 3 April sebagai Hari NKRI
- Surya Paloh: Kenapa Kami Tidak Ada di Kabinet Rezim Prabowo?
- Keponakan Jadi Komisaris di BUMN, Surya Paloh Bilang Begini
- Ini Respons Dasco atas Kebijakan Trump soal Tarif Impor
- Kemendagri Tegaskan Komitmen Dukung Kelancaran PSU Pilkada 2024 di 6 Daerah Ini
- Marwan Minta Pemerintah Antisipasi Dampak Tarif Impor Baru yang Diumumkan Trump