Hanura dan NasDem Ikut Kumpulkan KTP untuk Ahok

Hanura dan NasDem Ikut Kumpulkan KTP untuk Ahok
Foto ilustrasi dok.Jawa Pos.com

Ajakan tersebut disampaikan agar para pendukung mewaspadai informasi-informasi yang bukan digagasnya. Misalnya, soal adanya Gerakan Aksi Damai Sejuta Umat Dukung Ahok. 

''Teman Ahok tidak pernah terlibat dalam acara Gerakan Aksi Damai Sejuta Umat Dukung Ahok dan tidak mengenal koordinator acara tersebut,'' kata Amalia sebagaimana dilansir situs Teman Ahok.(ydh/c17/git/sam/jpnn)

 



Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News