Hanura Konsisten Menolak Kenaikan Harga BBM
Jumat, 14 Juni 2013 – 21:53 WIB

Hanura Konsisten Menolak Kenaikan Harga BBM
Anggota Komisi V DPR itu mengaku partainya setuju untuk masalah bantuan langsung sementara masyarakat (BLSM), beras miskin, program keluarga harapan dan beasiswa.
Namun dengan syarat dana dan rujukan kebijakannya tidak bersumber dari pinjaman luar negeri seperti ADB dan IBRD. "Kan kasihan mau memberikan bantuan tapi dari utang luar negeri, nah ini yang kami tentang," pungkasnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Ketua Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Hanura Saleh Husen menerangkan, partainya akan tetap konsisten menolak kenaikan harga bahan bakar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Paul Finsen Mayor Matangkan Penganugerahan Rekor MURI Telur Paskah di Sorong
- KPK Datangi Rumah Ridwan Kamil Lagi, Aset Ini Disita
- UI Tidak Undang TNI Hadir ke Acara Mahasiswa di Pusgiwa
- Bareskrim Bongkar Peredaran 38 Kg Sabu-Sabu Jaringan Malaysia-Indonesia di Riau
- Doktor Cumlaude Trimedya Dorong Optimalisasi Pengelolaan Barang Sitaan
- Libur Paskah, Polisi Siapkan Skema Lalu Lintas Urai Kemacetan di Jalur Puncak & Lembang