Hanya 10 Persen Guru PAUD Penuhi Kualifikasi
Rabu, 12 Desember 2012 – 20:29 WIB

Hanya 10 Persen Guru PAUD Penuhi Kualifikasi
Ditambahkannya, peran terberat pemerintah dan lembaga-lemnbaga PAUD saat ini adalah melatih guru-guru PAUD dan memastikan guru yang menyentuh anak-anak memiliki kemampuan minimal, sehingga dimanapun dia melakukan, apapun bentuk satuan pendidikannya, guru tersebut harus menguasai prinsip-prinsip dasarnya.(fat/jpnn)
JAKARTA – Pendidikan Anak Usia Dini Nonformal dan Informal (PAUDNI) dipandang memiliki peran penting dalam pembentukan sumber daya manusia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral