Hanya 40 Ribu CPNS Lolos Tes Kompetensi Dasar

Hanya 40 Ribu CPNS Lolos Tes Kompetensi Dasar
Seleksi tes tertulis tes CPNS beberapa waktu lalu. Foto: dok.JPNN/Dalil Harahap
"Sebenarnya, KemenPAN&RB, melalui website telah merilis hasil TKD, yang bisa diakses dengan memasukkan nomor tes peserta. Namun tampilan yang muncul, adalah nilai hasil TKD tanpa ada penjelasan apakah peserta test tersebut lolos atau tidak," ujarnya.

Hal tersebut, menurut Ramli,  karena pihak yang berwenang mengumumkan lulus tidaknya peserta TKD adalah pejabat pembina kepegawaian (PPK) masing-masing instansi. “Namun kelulusan didasarkan pada nilai ambang batas atau passing grade hasil ujian kompetensi dasar,” tandasnya. (Esy/jpnn)

JAKARTA - Dari sekitar 165 ribu peserta tes kompetensi dasar (TKD) CPNS tahun 2012, hanya sekitar 40 ribu atau sekitar 35 persen yang memenuhi ambang


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News