Hanya Butuh 2,5 Jam, Polisi Bekuk 5 Penjahat, 2 Masih Diuber Tim Antibandit
Selasa, 21 April 2020 – 07:11 WIB

Lima pelaku pencurian dengan pemberatan di Dairi tertangkap. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Setelah tiga jam lamanya, sekitar pukul 19.30 WIB berhasil meringkus lima pelaku berikut barang hasil curian tersebut.
Selanjutnya kelima pelaku dan barang bukti diboyong ke Mapolres Tanjung Balai.
"Hasil interogasi sementara bahwa pelaku ada berjumlah tujuh orang, dan dua orang terduga pelaku masih dalam pengejaran Tim Anti-Bandit Reskrim Polres Dairi," katanya lagi. (antara/jpnn)
Hanya butuh waktu 2,5 jam, Tim Antibandir Polres Dairi menangkap lima orang pelaku pencurian dengan pemberatan.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Curi Rokok di Ruko, Pria Ini Ditangkap Polisi
- Satu dari Empat Pelaku Pencurian Sawit di PT Djuanda Sawit Lestari Ditangkap
- Polisi Tembak Pelaku Pencurian Rumah Ditinggal Pemudik
- Kamar Indekos Disatroni Maling, Jurnalis Kehilangan Rp 20 Juta
- Begal Bawa Senjata Api dan Parang Ditembak Petugas Polda Sumut
- 2 Pembegal Polisi di Bekasi Ini Ditangkap