Hanya Delapan Bulan, 73 Kena HIV/AIDS
Kamis, 19 September 2013 – 02:44 WIB

Hanya Delapan Bulan, 73 Kena HIV/AIDS
Jumlah itu naik jika dibandingkan dengan beberapa tahun lalu. Menurut Hartati, kesadaran tersebut timbul karena di lokalisasi sekarang sudah banyak kelompok kerja sosial. Mereka ditempatkan di RW-RW Dolly dan Jarak yang punya wisma. Misalnya, RW 3, 6, 10, 11, dan 12.
"Kalau ada PSK dari wisma yang belum memeriksakan kesehatan, kami tinggal menghubungi mereka. Relawan tersebut akan mengantarkan PSK itu ke puskesmas," jelasnya. (aph/c7/ai)
SURABAYA - Upaya pencegahan HIV/AIDS di lokalisasi Dolly dan Jarak telah dilakukan. Antara lain, pekerja seks komersial (PSK) rutin memeriksakan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung