Hanya Minum Susu Saat Sarapan, Sehatkah Kebiasaan Ini?
Selasa, 14 April 2020 – 04:52 WIB
Pasalnya, minuman kaya protein seperti susu, dapat meningkatkan metabolisme dan meningkatkan rasa kenyang setelah makan. Dengan demikian, seseorang tidak akan makan banyak makanan yang otomatis mengurangi masuknya kalori ke dalam tubuh.
Selain itu, minum susu setelah olahraga pun dapat mendukung pertumbuhan otot dan peningkatan komposisi tubuh. Namun perlu diingat, bila minum susu terlalu banyak pun dapat menyebabkan kenaikan berat badan.
Selain hal tersebut, susu pun diklaim baik untuk sistem pencernaan. Meski demikian, tidak ada ketentuan waktu yang tepat, apakah saat sarapan atau waktu lainnya, untuk minum susu bagi yang ingin meningkatkan kesehatan sistem pencernaan.(HelloSehat)
Hanya dengan minum susu, seseorang sudah merasa cukup kenyang, sehingga siap untuk melakukan aktivitasnya. Namun, apakah kebiasaan ini sehat? Berikut penjelasannya.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Peternak Minta Presiden Buatkan Perpres untuk Industri Wajib Serap Susu dari Produsen Lokal
- 6 Khasiat Susu Almond, Bikin Tulang Makin Kuat
- Pakar Ekonomi: Bea Masuk Beri Kesempatan Produsen Susu Lokal untuk Tumbuh
- Wamen Viva Yoga: Kami Rancang Pembangunan Sentra Sapi Perah di Daerah Transmigrasi
- Peternak Sapi Perah Buang Susu, Komisi IV DPR Singgung Impor
- Temuan Baru SEANUTS II soal Konsumsi Susu dengan Pemenuhan Gizi Anak