'Hanya Tuhan dan Penghuni Istana yang Tahu'
Jumat, 22 Maret 2013 – 01:45 WIB
JAKARTA - Politisi Partai Golkar, Bambang Soesatyo mengatakan, kantor Sekretariat Negara (Setneg) merupakan obyek vital utama simbol kedaulatan negara dan bangsa. Letaknya pun berada di dalam radius terdekat wilayah ring-1 istana "Ada yang aneh dari peristiwa kebakaran ini. Barangkali hanya Tuhan dan penghuni istana yang tahu apa sesungguhnya yang terjadi," ucap Bambang.
Sehingga Setneg yang memiliki standar pengamanan lebih dari gedung lainnya dengan tingkat pengamanan utama. Pasalnya di sana terdapat dokumen penting. "Karena di Setneg banyak tersimpan dokumen-dokumen penting negara," ujar Bambang kepada JPNN, Kamis (21/3) malam.
Itu sebabnya, diakui Bambang, dirinya mempertanyakan mengapa sistem pencegahan dini, pemadam otomatis, dan alat elektronikal pencegahan lainnya tidak berfungsi. Hal itu menimbulkan keanehan dalam peristiwa kebakaran tersebut.
Baca Juga:
JAKARTA - Politisi Partai Golkar, Bambang Soesatyo mengatakan, kantor Sekretariat Negara (Setneg) merupakan obyek vital utama simbol kedaulatan negara
BERITA TERKAIT
- Mensos Gus Ipul Beri Bantuan Biaya Perbaikan Rumah Kepada Korban Longsor di Padang Lawas
- ASR Komitmen Bangun Penegakkan Hukum Transparan & Adil di Sultra
- Hendri Satrio jadi Ketua IKA FIKOM Unpad
- Info Terkini OTT KPK yang Menyeret Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah
- Pertamina Eco RunFest 2024: Carbon Neutral Event untuk Kampanye Sustainable Living
- Sambut Akhir Tahun, ASDP Bakal Hadirkan Konser Musik di Kawasan BHC