Happy Salma Pede Film Indonesia Bisa Masuk Cannes
Rabu, 01 Juni 2011 – 02:02 WIB

Happy Salma Pede Film Indonesia Bisa Masuk Cannes
“Di sana saya sempat nonton dua film. Dari Korea, Arirang dan dari Australia Sleeping Beauty. Ada beberapa yang saya tonton film Indonesia dan tak kalah bersaing kok. Emang persoalan taste ajah,” ungkapnya.
Baca Juga:
Bagaimana potensi film Indonesia? Menurut istri Tjokorda Bagus Dwi Santana Kertayasa ini, untuk bisa tampil di Festival internasional, para sineas Indonesia perlu meningkatkan kualitasnya.
“Kita kan penduduknya banyak. Punya banyak karya anak bangsa. Kesempatan emas tinggal ditambah kualitas dan kuantitasnya lagi,” tutur artis bertubuh aduhai ini.
Happy berharap suatu saat dia bisa ikut di festival film Cannes. “Ya, saya rasa ikut festival Cannes mimpi semua sineas,” pungkasnya. (BCG/jpnn)
SEPULANGNYA dari kunjungan ke Festival Film Cannes, Prancis, Happy Salma bawa ‘oleh-oleh’. Tapi oleh-oleh itu bukan berupa bingkisan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Arya Saloka Gugat Cerai, Amanda Manopo Merespons Begini
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga
- Ridwan Kamil Bantah Kenal Lisa Mariana secara Personal
- Wow, Rose BLACKPINK Masuk Daftar 100 Tokoh Paling Berpengaruh 2025 TIME
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi