Harapkan Istana Tak Diamkan Staf Pembuat Obor Rakyat
Selasa, 17 Juni 2014 – 20:20 WIB

Harapkan Istana Tak Diamkan Staf Pembuat Obor Rakyat
“Kenapa Jokowi difitnah? ? Ya karena memang Jokowi tak ditemukan jeleknya. Makanya harus difitnah. Tapi saya lihat ini adalah perbuatan orang keji,” tegasnya.
Karenanya tim advokasi di Tim Pemenangan Jokowi-JK sudah melaporkan kasus Obor akyat ke Bareskrim Polri. Harapannya agar kasus itu diusut tuntas dan menjadi pembelajaran agar di masa-masa mendatang tudai ada lagikampanye hitam. “Harus ditindak agar tidak terulang lagi," kata Anies.(ara/jpnn)
JAKARTA - Kubu pasangan calon presiden nomor urut dua, Joko Widodo-Jusuf Kalla terus meributkan kasus Tabloid Obor Rakyat yang diduga menjadi alat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Cak Imin Gelar Halalbihalal, Ma'ruf Amin & Sejumlah Menteri Hadir
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai