Harapkan Pemerintah Proaktif Luruskan Sejarah tentang Bung Karno
PDIP Ingin Polemik Tempat Kelahiran Soekarno Jadi Momentum Positif
Minggu, 07 Juni 2015 – 12:01 WIB

Harapkan Pemerintah Proaktif Luruskan Sejarah tentang Bung Karno
Hasto pun berharap agar polemik tentang tempat kelahiran Soekarno bisa dimaknasi secara positif. Salah satunya dengan mendorong pemerintah untuk meluruskan sejarah tentang Soekarno.
“Maka berbagai polemik yang kurang produktif tersebut harus diubah menjadi positif, yakni prakarsa aktif pemerintah untuk meluruskan sejarah bangsanya. Inilah momentum untuk mengobarkan kembali martabat dan kehormatan bangsa dengan kembali pada ide, pemikiran, gagasan, dan perjuangan Bung Karno,” cetusnya.(ara/jpnn)
JAKARTA - Pernyataan Presiden Joko Widodo (Jokowi) tentang Blitar sebagai tempat kelahiran Soekarno pada saat peringatan hari lahir Pancasila pada
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo