Harga Barang Bisa Naik Dua Kali
Sabtu, 03 Maret 2012 – 07:25 WIB

Harga Barang Bisa Naik Dua Kali
Mengenai antisipasi yang dilakukan untuk permainan harga dan penimbunan barang, Agus mengatakan, pemerintah akan meminta aparat melakukan pemantauan. "Kita minta aparat mengawasi supaya tidak terjadi. Misalnya elpiji jangan diperlambat. Kemarin misalnya pengapalan yang lambat," ujar dia.
Harga Beras
Sementara itu, kemarin, harga beras di pasar-pasar tradisional relatif malah mengalami penurunan. Dari pantauan di Pasar Terong dan Pasar Pannampu, Jumat, 2 Maret, harga beras kepala yang dulu Rp220 ribu turun menjadi Rp205 ribu per 25 kilogram. Sementara beras ciliwung yang dulunya Rp8.500 per kilogram menjadi Rp7.800 per kilogram.
Begitu juga dengan harga beras mandi dari Rp8.500 per kilogram turun menjadi Rp7.800 per kilogram. Sedang beras bogor dari Rp180 ribu turun menjadi Rp175 ribu per 25 kilogram.
MAKASSAR - Menyusul kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM), harga barang-barang di pasaran diprediksi ikut terdongkrak hingga dua kali lipat. Demikian
BERITA TERKAIT
- Kemacetan Panjang di Pelabuhan Tj Priok, Ketum INSA Bilang Begini
- Harga Pangan Hari Ini, Bawang Merah Menurun, Cabai Masih Tinggi
- Soal Penutupan Sementara Padma Hotel Bandung, Ini Penjelasan Manajemen
- Strategi Bank Raya Memperkuat Layanan Digital, Lewat Kecanggihan Fitur & Kinerja
- Setelah Stabil, Harga Emas Antam Hari Ini 21 April 2025 Naik Lagi
- Harga Emas Antam Hari Ini 21 April 2025, juga UBS dan Galeri24