Harga Batu Bara Tak Menentu, Pasokan ke PLN Aman?
Sabtu, 05 Maret 2022 – 16:29 WIB

PLN menjamin pasokan aman meski harga batu bara melonjak. Foto: Antara
Artinya, pembenahan tidak hanya melalui fisik di lapangan tetapi juga dengan integrasi sistem monitoring digital antara sistem PLN dengan sistem di Direktorat Jenderal Mineral Batubara (Ditjen Minerba) Kementerian ESDM.
“Kami bersama dengan Kementerian ESDM melakukan enforcement day to day kepada pemasok untuk memastikan setiap pengiriman yang direncanakan dapat di- loading sesuai rencana," tegas Darmawan.(mcr28/jpnn)
PLN menjamin pasokan untuk kebutuhan pembangkit-pembangkit PLN di Indonesia aman meski harga batu bara melonjak
Redaktur : Elvi Robia
Reporter : Wenti Ayu
BERITA TERKAIT
- TASPEN Rayakan 62 Tahun Penuh Kepedulian, Beri Bantuan Kursi Roda ke Peserta Pensiun
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan
- Kehadiran Rumah Layak Huni di Karawang Jadi Bukti Kepedulian Peruri
- Herman Deru Resmi Menyalakan Listrik PLN di Lima Desa di Keluang Muba
- Top! TASPEN Berhasil Masuk Jajaran Tempat Kerja Terbaik di Indonesia versi LinkedIn
- TASPEN Raih Penghargaan Employees Choice di Ajang 6th Indonesia Best 50 CEO Award