Harga BBM Naik, Cabai Tembus Rp 100 Ribu Per Kilogram di Pekanbaru
Senin, 05 September 2022 – 14:30 WIB
“Bawang putih naik juga Rp 1000. Bawang merah sebelum naik Rp 20 ribu, ini jadi Rp 25 ribu. Belum lagi beras juga naik,” tandasnya.
Tidak hanya harga. Pembeli di pasar juga menurun setelah BBM dan bahan pangan naik.
“Biasanya awal bulan begini ramai pembeli. Ini sepi. Pusing juga kita modal besar pembeli jarang,” tutupnya. (mcr36/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Dampak kenaikan bahan bakar minyak (BBM), harga pangan di Kota Pekanbaru naik drastis, terutama cabai.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Rizki Ganda Marito
BERITA TERKAIT
- Hasil Uji Lab Lemigas Menyatakan Kualitas Pertamax Memenuhi Spesifikasi Dirjen Migas
- Berdikari Berkomitmen Beri Harga Terjangkau untuk Daging Ayam hingga Kerbau
- Seusai Minyak Goreng, Harga Cabai Rawit hingga Bawang Merah Naik
- Pertamina Patra Niaga Regional JBB Sigap Atasi Kebocoran Pipa BBM di Cakung-Cilincing
- Harga Minyakita Tak Naik di Semua Daerah, Ah Masa?
- Survei Elektabilitas Nasir-Wardan Unggul di Kampar, Wahid-Haryanto Moncer di Pekanbaru