Harga BBM Naik, DPR Serukan Jaga Ketahanan Energi, Agar Tak Seperti Sri Lanka
Senin, 05 September 2022 – 15:13 WIB
“Itu hal biasa karena begitu perekonomiannya jatuh, pemerintahannya juga biasanya ikut jatuh, baik itu negara demoratis maupun negara otokratis, di Srilanka contohnya, harga sepeda tiba-tiba naik 5 kali lipat karena udah gak bisa pakai mobil karena gak bisa impor minyak," tambahnya.
Demer menyarankan untuk terus berupaya menggenjot perdagangan ke arah surplus.
“Ketahanan energi dan ketahanan pangan itu, ya, melalui badan-badan yang saya sebutkan tadi. Kami genjot perdagangan yang surplus," ungkapnya.
Dia berharap dengan perdagangan yang surplus masih dipercaya banyak negara. (jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Anggota Komisi VI Dapil Bali Gde Sumarjaya Linggih alias Demer mengomentari pentingnya menjaga ketahanan pangan.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Melawan Kriminalisasi Berbau Politik di Pilkada 2024
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online
- Cucun Hadiri Kolaborasi Medsos DPR RI dengan Masyarakat Digital di Lembang
- SHP Pemprov Bali Belum Dicoret dari Daftar Aset, Wayan Sudirta DPR Minta Penjabat Gubernur Taati Hukum
- Melly Goeslaw: Revisi UU Hak Cipta Solusi Hadapi Kemajuan Platform Digital