Harga BBM Terbaru Pertamina 1 Januari 2024, Turun Sebegini
Senin, 01 Januari 2024 – 17:27 WIB

Ilustrasi BBM. Ricardo/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - Pertamina mengumumkan penurunan harga bahan bakar minyak (BBM) lewat Penetapan harga BBM Pertamina yang mengacu pada formula penetapan harga sesuai Kepmen ESDM No. 245.K/MG.01/MEM.M/2022 tentang formulasi harga JBU atau BBM nonsubsidi.
Berkaitan dentan Kepmen ESDM dan seiring tren harga minyak dunia, PT Pertamina Patra Niaga melakukan penyesuaian harga tiap bulannya.
Hal itu termasuk harga terbaru BBM per 1 Januari 2024 ini.
Adapun harga minyak pada penghujung 2023 kemarin sekitar 10 persen atau penurunan tahunan pertama dalam dua tahun terakhir.
Update harga BBM terbaru di SPBU Pertamina terbaru:
Pertalite
Rp 10.000 per liter: berlaku di seluruh Indonesia
Pertamax Green 95
Pertamina mengumumkan penurunan harga bahan bakar minyak (BBM). Simak selengkapnya!
BERITA TERKAIT
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Pelita Air dan Elnusa Berkolaborasi dalam Penyediaan Layanan Penerbangan Korporasi
- PertaLife Insurance Bukukan Premi Rp 1,25 Triliun, Kinerja Terbaik Sepanjang Sejarah
- Kejagung Dinilai Tak Tepat Menjadikan Vendor Tersangka Kasus BBM
- Pertamina Fasilitasi Sertifikasi Ribuan UMKM Rumah BUMN Selama Januari-Maret 2025