Harga Beras Super Melonjak
Rabu, 08 Februari 2012 – 01:49 WIB
Selain kenaikan harga beras, kenaikan harga juga terjadi pada telur. Harga telur ayam ras mengalami kenaikan hingga mencapai Rp 36.000/ rak dari harga sebelumnya Rp 30.000/ rak. “Kalau Rp 36.000 maka dapat dipastikan harga telur akan mencapai Rp 1300 per butir dan untuk harga telur memang jarang stabil,’’ jelasnya. (ina)
AMBON - Harga bahan pokok pangan khususnya beras kualitas super di Kota Ambon dalam beberapa hari terakhir mengalami lonjakan harga. Ambon Ekspres
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pelindo & Kolaborasi BUMN Meluncurkan TJSL Pelita Warna di Rutan Pondok Bambu
- PPN 12 Persen Berpotensi Picu Inflasi Serius
- Pasar Keuangan Global Makin Tak Pasti, Negara Berkembang Perlu Waspada
- Dorong Pelaku Usaha Bangun Ekosistem Bisnis, Kemenperin Gelar Idea Expo 2024
- Slamet & Ivan Disebut Bisa Perkuat FWD Insurance di Industri Asuransi
- Aspire dan Interkat by Jio Haptik Dukung Social Sellers Lewat Fitur WhatsApp