Harga Bitcoin Turun, CEO Indodax: Para Investor Bisa Memanfaatkan Momen ini
Kamis, 23 September 2021 – 13:13 WIB

Transaksi jual beli bitcoin. Foto: dok. Zipmex Indonesia
Tidak hanya itu, perusahaan multinasional di industri teknologi finansial asal Amerika Serikat, Paypal telah menyediakan fitur perdagangan Bitcoin, Ethereum, Litecoin, dan Bitcoin Cash untuk penggunanya di Inggris.
"Dengan adanya kabar ini, tentu menandakan peningkatan pengaruh kripto di masyarakat, khususnya di Inggris Raya,” kata Oscar.(chi/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Jangan sampai beranggapan negatif bahwa penurunan harga bitcoin ini merupakan akhir dari trend aset kripto.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Harga Bitcoin Tetap Stabil di Tengah Tekanan Geopolitik
- Bitcoin Menawarkan Solusi Perlindungan Nilai Aset dari Inflasi
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- Data Terbaru Modal Asing Keluar, Berikut Perinciannya
- Beberapa Crypto Exchange Terdampak Gangguan AWS, Bagaimana Dengan Indodax?
- Pemerintah Perlu Mengambil Langkah Konkret Untuk Mendorong Masuknya Arus Investasi Asing