Harga Cabai, Bawang, Ayam Mulai Merangkak Naik, Cek Nih Daftarnya!
Senin, 11 Oktober 2021 – 12:16 WIB

Pada Senin (11/10) harga cabai merah besar atau TW mengalami kenaikan tipis. Foto: Arry Saputra/JPNN.com
Lalu, harga ayam potong boiler naik Rp 653 menjadi Rp 37.289 per ekor.
Ternyata, harga bawang merah juga naik tipis Rp 291 menjadi Rp 31.634 per kilogram.
Harga bawang putih naik R[ 478 menjadi Rp 29.707 per kilogram.
Namun, harga daging has mengalami penurunan Rp 1.659 per kilogram menjadi Rp 132.184 per kilogram. (mcr10/jpnn)
Pada Senin (11/10) harga cabai merah besar atau TW mengalami kenaikan rerata Rp 1.178 per kilogram menjadi Rp 36.897 per kilogram.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- PKSS Perkenalkan Contact Center 1500399 untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Bisnis
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- JATMA Aswaja Tegaskan Komitmen Bangun Ekonomi Umat dan Cinta Tanah Air
- Proyeksi IMF, Indonesia Peringkat 7 PDB Terbesar Dunia pada 2025
- Catatan Utang Indonesia Terbaru, Sebegini Nilainya
- Secangkir Kopi Sambut Pengunjung di Pavindo, World Expo 2025