Harga Cabai Melonjak, Jangan Buru-Buru Salahkan Kementan
Rabu, 19 Juni 2019 – 20:06 WIB
Beberapa kalangan menganggap kenaikan harga cabai merah usai Lebaran disebabkan kurangnya pasokan namun kebutuhan permintaan tinggi.
Kendati demikian, Kementan menjamin amannya stok dan produksi aneka cabai usai Lebaran karena musim panen di beberapa wilayah Jawa Timur sebagai sentra komoditas sedang berlangsung. (dil/jpnn)
Kenaikan harga cabai merah di pasaran yang justru terjadi usai Lebaran perlu dicermati secara mendalam faktor penyebabnya. Sehingga tidak asal menuding.
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Cegah Serangan Fajar, Bawaslu Kepulauan Seribu Sita Paket Sembako di Masa Tenang
- Dukung Ketahanan Pangan, IsDB & IFAD Kembangan Pertanian Dataran Tinggi
- Program Upland Kementan Diharapkan Bisa Perkuat Ketahanan Pangan
- IFAD Tinjau Program UPLAND di Garut Untuk Tingkatkan Produktivitas & Kesejahteraan Petani
- Bagaimana Cara Daftar Brigade Swasembada Pangan? Ini Penjelasan Kepala BPPSDMP Kementan
- Megawati Dengar Ada Institusi Negara Tak Netral Pas Pilkada, Sampai Pakai Intimidasi