Harga Daging Membengkak, Pedagang Ancam Mogok
Jumat, 23 November 2012 – 02:09 WIB

Harga Daging Membengkak, Pedagang Ancam Mogok
”Ditambah kini sudah mengalami musim hujan. Kondisi tersebut membuat ketersediaan pakan cukup sehingga petrenak memilih lebih baik memelihara dulu sebelum dijual ke pasaran,” paparnya.
Nandang yang juga politisi dari Partai Gerindra Kota Tasikmalaya tersebut mengungkapkan, untuk bisa mengatasi harga yang mahal ini, pemkot harus bisa mengeluarkan kebijakan, seperti memberikan subsidi bunga dan subsidi pakan bagi peternak. Sehingga harga bisa ditekan agar tidak terlalu mahal saat dijual di pasaran.
”Sistem infoplasma harus berjalan. Selain itu pemkot harus mengawasi secara ketat sapi betina produktif yang ada di jagal,” tandasnya. (kim)
TASIK – Para pedagang sapi yang berada di Pasar Cikurubuk, Tasikmalaya, Jawa Barat mengancam akan mogok berjualan jika Pemerintah Kota tidak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pefindo Naikkan Peringkat PT Semen Baturaja
- Soal Keluhan AS Terhadap Barang Bajakan di Mangga Dua, Kemendag Bilang Begini
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan