Harga Emas Antam Kembali Turun Drastis, 8 November 2023

jpnn.com, JAKARTA - Harga emas 24 karat cetakan Antam di Pegadaian kembali turun drastis pada Rabu (8/11) dibandingkan Selasa (7/11) kemarin.
Namun, harga emas UBS justru stagnan.
Untuk emas Antam ukuran 0,5 gram dijual paling murah dengan harga Rp 597.000 atau turun Rp 8.500.
Sedangkan, emas UBS dengan ukuran yang sama dapat dibeli dengan Rp 571.500.
Selanjutnya, emas ukuran 1 gram cetakan Antam turun Rp 17.000 atau dibanderol dengan harga Rp 1.094.000. Lalu, emas UBS pada harga Rp 1.063.000.
Untuk emas 2 gram cetakan Antam Rp 2.128.000 atau turun Rp 34.000. Cetakan UBS dijual dengan harga Rp 2.081.000.
Pada ukuran 5 gram 24 karat emas Antam Rp 5.245.000. Sementara cetakan UBS dengan ukuran sama Rp 5.152.000.
Selanjutnya, emas cetakan Antam ukuran 10 gram hari ini Rp 10.435.000. Dibandingkan emas cetakan UBS ukuran sama dihargai Rp 10.200.000.
Harga emas 24 karat cetakan Antam di Pegadaian kembali turun drastis pada Rabu (8/11) dibandingkan Selasa (7/11)
- Update Harga Emas Antam Hari Ini, Jumat 18 April, Turun
- Harga Emas di Pegadaian Hari Ini Jumat 18 April 2025 Meroket Lagi, Cek Daftarnya
- Harga Emas Antam Hari Ini 17 April 2025, Makin Tinggi
- Harga Emas di Pegadaian Hari Ini Kamis 17 April 2025 Meroket
- Harga Emas Antam Hari Ini 16 April, UBS dan Galeri 24 juga Turun
- Jangan FOMO Investasi Emas, Sebelum Tahu Soal Ini