Harga Emas Antam Naik Tipis Hari Ini, Jadi Sebegini
Senin, 15 April 2024 – 09:23 WIB
- Harga emas 1.000 gram: Rp 1.255.600.000
Transaksi harga jual dikenakan potongan pajak, sesuai dengan PMK No. 34/PMK.10/2017.
Penjualan kembali emas batangan ke PT Antam Tbk dengan nominal lebih dari Rp 10 juta, dikenakan PPh 22 sebesar 1,5 persen untuk pemegang NPWP dan 3 persen untuk non-NPWP.
PPh 22 atas transaksi buyback dipotong langsung dari total nilai buyback.
Potongan pajak harga beli emas sesuai dengan PMK Nomor 34/PMK.10/2017, pembelian emas batangan dikenakan PPh 22 sebesar 0,45 persen untuk pemegang NPWP dan 0,9 persen untuk non-NPWP.
Setiap pembelian emas batangan disertai dengan bukti potong PPh 22. (antara/jpnn)
Harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk atau Antam, naik tipis pada Senin (15/4).
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Antam Hari Ini 28 November 2024 Naik, Berikut Daftarnya
- Investasi Pertamina Dinilai Penting untuk Kembangkan Bisnis & Jamin Ketahanan Energi Nasional
- Pemerintah Kejar Pembangunan KEK & PSN dengan Manfaatkan Investasi Hasil Kunker Prabowo
- Dorong Ekosistem Kendaraan Listrik, ENTREV Hadir di Electricity Connect 2024
- Harga Emas Antam Hari Ini 26 November Merosot, Berikut Daftarnya
- Prabowo Bertemu MBZ, Targetkan Investasi Dagang Rp 158 Triliun