Harga Emas Antam Stabil, Ini Daftarnya

jpnn.com - JAKARTA - Harga jual emas PT Aneka Tambang Tbk (Antam) tidak ada perubahan pada perdagangan hari ini Senin (10/8). Pembelian kembali alias buyback berada di harga Rp 468 ribu per gram.
Akhir pekan lalu, buyback berada pada harga Rp 467 ribu per gram. Sementara, harga emas batangan Antam dibanderol Rp 546 ribu per gram pada perdagangan akhir pekan lalu.
Untuk yang berminat berinvestasi dengan membeli emas Antam sepertinya harus siap mengantre. Pasalnya hari ini, pembelian langsung ke Antam dibatasi hanya 150 nomor antrean.
Antam menyediakan berbagai macam ukuran emas mulai dari 1-500 gram. Berikut harga beberapa ukuran emas Antam pada perdagangan hari ini yang dilansir logammulia, Senin (10/8). (iya)
5 Gram - Rp 2.585.000
10 gram - Rp 5.120.000
25 Gram – Rp 12.725.000
JAKARTA - Harga jual emas PT Aneka Tambang Tbk (Antam) tidak ada perubahan pada perdagangan hari ini Senin (10/8). Pembelian kembali alias buyback
- Krakatau Steel Genjot Produksi Baja Tahan Gempa
- Membaca Ulang Arah Industri Baja Nasional Lewat Kasus Inggris
- Hari Ini Pemprov DKI Gratiskan Tarif Transjakarta Khusus Untuk Perempuan
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar