Harga Jual Anjlok, Peternak Ayam di Banten Gulung Tikar
Senin, 01 Juli 2019 – 15:15 WIB
Kepala Dinas Perindustrian Perdagangan Pasar dan Energi Sumber Daya Mineral (Deperindag dan ESDM) Kabupaten Pandeglang Andi Kusnardi meyakini, harga daging ayam broiler akan stabil dengan sendirinya.
“Masalah harga daging ayam ini skala nasional ya, dan kondisi terparah itu di Jawa. Ini permasalahan pengaturan di hulu saja, terlalu banyak pasokan. Tetapi hal ini sudah ditangani oleh pemerintah pusat. Nanti juga stabil kembali,” katanya. (mg04-tur-jek-bam-/air/ags)
Menurut Kepala Deperindag dan ESDM Kabupaten Pandeglang, harga daging ayam broiler akan stabil dengan sendirinya.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Proyek PIK 2 Dinilai Menguntungkan Rakyat, JMBB Suarakan Dukungan
- KMS Desak Kejagung Periksa Wawan Suami Airin dalam Kasus Dugaan Korupsi Sport Center Serang Banten
- Dukung Ketahanan Pangan, Polda Banten Tanam Jagung di Lahan 4.325 Hektare
- Dukung Program Prabowo, Polisi Bersama Jurnalis Gelar Uji Coba Makan Siang Bergizi di Sekolah
- Gali Potensi Lokal, Mendes PDT Yandri Susanto Keliling Desa di Banten
- PT. KSP Aktif Berpartisipasi Membangun Pendidikan Banten