Harga Kebutuhan Pokok Naik
Selasa, 04 Juni 2013 – 08:02 WIB

Harga Kebutuhan Pokok Naik
BANDUNG - Harga kebutuhan pokok seperti daging ayam, cabai, jengkol dan stok daging sapi merangkak naik. Hal tersebut diakibatkan, rencana pemerintah yang akan menaikan harga bahan bakar minyak (BBM) beberapa bulan kedepan.
Seperti terlihat di Pasar tradisional Soreang, beberapa pengakuan dari pedagang pun membenarkan bahwa kenaikan tersebut terjadi dari akhir bulan Mei lalu hingga saat ini akibat pemerintah akan menaikan harga BBM.
Baca Juga:
Salah seorang pedagang Ayam Potong di Pasar Soreang, Usep Nurdin,30, mengakui, jika kenaikan ayam potong memang terjadi seiring dengan adanya rencana pemerintah yang akan menaikan harga BBM bersubsidi.
"Sebelumnya, harga normalnya pada minggu lalu dari angka Rp.20 ribu, saat ini melonjak menjadi Rp.28 ribu," kata Usep kepada wartawan ketika ditemui di Pasar Soreang, Senin (3/6).
BANDUNG - Harga kebutuhan pokok seperti daging ayam, cabai, jengkol dan stok daging sapi merangkak naik. Hal tersebut diakibatkan, rencana pemerintah
BERITA TERKAIT
- Gandeng DANA, Pintu Goes to Office Kembali Digelar
- PNM Mekaar Dukung Perempuan Bangkit, Kisah Ibu Faizal Jadi Inspirasi
- Waskita Karya Update Perkembangan Proyek LRT Jakarta Fase 1B
- Bea Cukai Dukung Ekspor Perdana 273 Kg Teripang Susu Putih Asal Minahasa Utara ke AS
- Harga Emas Antam Hari Ini 22 April Meroket, Jadi Sebegini Per Gram
- Update Harga Emas Antam Hari Ini, Selasa 22 April, Menanjak, Berikut Perinciannya