Harga Kedelai Meroket, Tahu dan Tempe Bakal Naik?

Harga Kedelai Meroket, Tahu dan Tempe Bakal Naik?
Pemerintah diminta menggenjot produksi kedelai lokal di tengah naiknya harga kedelai saat ini. Foto: Ricardo/JPNN.com

"Ada yang mengurangi produksi, ada yang mengurangi ukuran, ada yang menaikkan harga dan lain-lain," ungkap Aip.

Aip berharap pemerintah bisa mengendalikan harga kedelai impor dan meningkatkan produksi kedelai lokal.(mcr28/jpnn)

Gabungan Koperasi Tahu Tempe (Gakoptindo) minta pemerintah menggenjot produksi kedelai lokal di tengah naiknya harga kedelai saat ini.


Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Wenti Ayu Apsari

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News