Harga Komoditi Pertanian Naik
Rabu, 14 Maret 2012 – 11:08 WIB

Harga Komoditi Pertanian Naik
Sementara itu, anggota Komisi B DPRD Kota Bogor, Yus Ruswandi meminta pemkot segera mencari solusi. Di antaranya, dengan menggelar operasi pasar guna menstabilkan harga.
"Saya kira naiknya harga kebutuhan pokok merupakan dampak dari rencana naiknya BBM. Padahal, kebijakan tersebut masih digodok di DPR. Jadi, hal ini harus disikapi serius oleh pemkot. Menurut say perlu diadakan operasi pasar," pungkas politisi Partai Golkar itu.(nad)
BOGOR--Rencana pemerintah menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi April mendatang, mulai berimbas pada harga kebutuhan pokok di pasar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Daikin Ajak Siswa SMK Cerdas K3LH
- Pefindo Naikkan Peringkat PT Semen Baturaja
- Soal Keluhan AS Terhadap Barang Bajakan di Mangga Dua, Kemendag Bilang Begini
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen