Harga Lelang Gula Rendah, APTRI Usul Kenaikan HPP dan HET
Kamis, 03 Agustus 2017 – 11:26 WIB

Gula rafinasi. Foto: JPG
”Rendemen rendah karena mesin pabrik gula sudah tua,” jelasnya.
APTRI juga menilai penerapan HET tidak tepat karena gula bukan komoditas yang mendapat subsidi pemerintah.
”Kalau mau harganya murah, gula seharusnya disubsidi seperti subsidi pupuk,” ujarnya. (res/c23/noe)
Harga rata-rata lelang gula pada musim giling tahun ini lebih rendah dibanding tahun lalu.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- MinyaKita Tak Sesuai Takaran, Ketua DPR Menyoroti Sisi Pasokan agar Tidak Terganggu
- PC PMII Pamekasan Soroti Harga Pupuk di Atas HET
- Pangkalan Resmi LPG 3Kg Pertamina, Kualitas Terjamin & Harga Sesuai HET
- Mentan Amran Sulaiman Tegaskan akan Cabut Izin Penjual Pupuk Bersubsidi di Atas HET
- KPPU Sebut RPM Cegah Persaingan Usaha Tak Sehat
- Harga Gula Pasir Makin Tinggi, Barang Menghilang