Harga Migor Meroket Dipicu Pungli
GAPKI Usul Ada Subsidi untuk RTM
Senin, 14 Februari 2011 – 16:21 WIB
JAKARTA--Komisi VI DPR RI menyoroti harga minyak goreng (migor) di pasaran yang menunjukkan grafik kenaikan terus menerus. Kondisi ini sangat kontradiktif dengan meningkatnya produksi CPO (crude palm oil) di Indonesia. "Harga minyak goreng naik bukan karena kurangnya bahan baku. Harga naik karena tidak stabilnya harga migor di dalam negeri yang dipicu oleh banyaknya pungutan pada pengusaha," ungkapnya.
"CPO kita melimpah tapi banyak yang diekspor. Saya khawatir jangan-jangan karena tingginya ekspor CPO, membuat kebutuhan pabrik migor akan bahan bakunya menipis sehingga mendongkrak harga minyak," kata Ferrari, anggota Komisi VI DPR RI dalam rapat dengar pendapat dengan Ketua Umum DPP Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI) Joefly Bahroeny dan Apkasindo di gedung DPR, Senayan, Senin (14/2).
Baca Juga:
Menanggapi itu, Joefly menjelaskan, produksi CPO di Indonesia mencapai 22 juta ton. Yang terserap untuk minyak goreng hanya 6 juta ton. Itu sebabnya, mau tidak mau sisa dari CPO yang terserap itu harus diekspor.
Baca Juga:
JAKARTA--Komisi VI DPR RI menyoroti harga minyak goreng (migor) di pasaran yang menunjukkan grafik kenaikan terus menerus. Kondisi ini sangat kontradiktif
BERITA TERKAIT
- Efek Aquabike Championship 2024 Penumpang Ferry di Danau Toba Melonjak 12,7%
- Operasikan Pabrik di Jakarta Timur, Grundfos Gelontorkan Investasi Rp 31 Miliar
- Perdana Hadir di SIAL Interfood, Lee Kum Kee Optimis Perkuat Pasar di Indonesia
- Pengamat Tata Kota Sebut Aparat Lemah kepada Preman Bisa Hilangkan Kepercayaan Publik
- Vasanta Group Luncurkan Hunian untuk Keluarga Muda, Pemandangan Tepi Danau
- Flipster Hadirkan Penarikan Kripto Bebas Biaya Melalui Kolaborasi BNB Chain