Harga Properti di Australia Meroket, Uang Mahasiswa Indonesia Terancam Habis untuk Sewa Rumah

Harga Properti di Australia Meroket, Uang Mahasiswa Indonesia Terancam Habis untuk Sewa Rumah
Situasi antrean saat inspeksi rumah sewa di Canberra yang diikuti oleh Rudi Prihandoko, mahasiswa S3 di Australian National University. (Supplied)

"Tanpa tambahan penghasilan ini, sepertinya kami tidak bisa bertahan dengan mengandalkan beasiswa saja," ucapnya.

Hannah Gill dari Real Estate Institute menjelaskan, sebelum pandemi, periode Desember ke Februari merupakan masa puncak pasar sewa properti karena banyak orang baru tiba di Canberra dari negara bagian lain.

"Saat ini kita belum kedatangan semua pendatang tapi situasi pasarnya sudah sulit," kata Hannah.

Ia memperkirakan situasinya akan semakin sulit apabila para mahasiswa internasional mulai kembali secara normal ke ibu kota Australia ini.

Simak artikel lainnya di ABC Indonesia.

 

Mahasiswa Indonesia yang baru tiba di ibu kota Australia, Canberra, mengeluh langka dan mahalnya harga sewa rumah di sana


Redaktur & Reporter : Adil

Sumber ABC Indonesia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News