Harga Rokok Naik
Strata Harga Jual Disederhanakan
Selasa, 13 September 2011 – 09:30 WIB

Harga Rokok Naik
Anggota Komisi XI DPR Nusron Wahid tidak setuju dengan kenaikan tarif cukai rokok. Nusron menilai peta jalan industri rokok yang mengategorikan hasil tembakau sebagai sunset industry tidak memiliki dasar hukum. Dia mengatakan, Perpres 28/2008 tentang Kebijakan Industri Nasional masih mengategorikan rokok sebagai industri prioritas andalan. "Kenaikan tarif cukai tidak ada dasar hukumnya. Kami menolak," kata legislator Fraksi Partai Golkar itu. (sof/kim)
JAKARTA - Pemerintah mengusulkan kenaikan tarif cukai rokok rata-rata 12,2 persen tahun depan. Kenaikan tarif tersebut dilakukan untuk membatasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang